"Anda tahu, jumlah kemenangan dan podium yang saya raih jauh lebih sedikit dan hal-hal seperti itu (daripada Rossi)."
"Saya merasa sangat terhormat ada orang yang mengatakan hal ini. Tentu saja, saya memberikan segalanya. Saya memberikan segalanya di setiap balapan, untuk tim saya."
"Jadi saya sangat bangga ada orang yang membicarakan hal ini, tentang karier saya. Saya memberikan segalanya untuk tim."
"Terima kasih, terima kasih. Komentar yang luar biasa, Anda tahu, saya tidak pernah memenangi kejuaraan," ujarnya.
Musim depan Diggia masih akan memperkuat VR46.
Meski begitu, kontrak pabrikan dari Ducati membuatnya akan mengendarai motor terbaru pada MotoGP 2025.
Editor | : | Ardhianto Wahyu |
Sumber | : | Motosan.es, TNTSports.co.uk |
Komentar