Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEA V League 2024 - Saingan Megawati Absen, Indonesia Punya Peluang Kalahkan Vietnam yang Tanpa 4T

By Agung Kurniawan - Rabu, 7 Agustus 2024 | 14:00 WIB
Kapten timnas voli putri Vietnam,  Tran Thi Thanh Thuy, dikabarkan tidak turun pada putaran kedua SEA V League 2024
ASIANVOLLEYBALL.NET
Kapten timnas voli putri Vietnam, Tran Thi Thanh Thuy, dikabarkan tidak turun pada putaran kedua SEA V League 2024

Vietnam sendiri berhasil menuntaskan putaran pertama SEA V League 2024 dengan merebut posisi runner-up di kandang sendiri.

Mereka menorehkan dua kemenangan atas Indonesia dan Filipina serta satu kekalahan yang didapat dari Thailand yang memang sudah berbeda level.

"Penyerang 4T hanya berpartisipasi pada putaran pertama SEA V League 2024 di Vinh Phuc," tulis media Vietnam, TheThao.

"Untuk SEA V League 2024 putaran kedua di Thailand, dia tidak ikut."

Baca Juga: SEA V League 2024 - Skuad Juara Proliga Bukan Jaminan, Megawati Akui Sulitnya Bermain Tanpa Persiapan

Pebola voli putri Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi, pada laga kedua SEA V League 2024 kontra Vietnam di di Vinh Phuc Gymnasium, Vietnam, Sabtu (3/8/2024).
PBVSI
Pebola voli putri Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi, pada laga kedua SEA V League 2024 kontra Vietnam di di Vinh Phuc Gymnasium, Vietnam, Sabtu (3/8/2024).

"Karena pada saat yang sama dia akan berangkat ke Turki dalam perjalanan kompetisi profesionalnya bersama tim barunya Kuzeyboru."

Di sisi lain, absennya 4T di putaran kedua SEA V League 2024 mendatang bisa menjadi momentum berharga bagi Indonesia.

Pasalnya, tim yang dilatih Chamnan Dokmai tersebut tidak mampu meraih satu kemenangan pun di putaran I kemarin.

Indonesia sendiri tampil dengan diperkuat para pemain terbaik seperti Wilda Siti Nurfadhilah, Arsela Nuara Purnama hingga Megawati Hangestri Pertiwi.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : thethaovanhoa.vn
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Shi Yu Qi Sedang Tidak Baik-baik Saja Saat Takluk dari Anthony Ginting, Opsi Rehat Jadi Pilihan?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X