Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Olimpiade Paris 2024 - Asa Medali Indonesia Masih Menyala dari Panjat Tebing dan Angkat Besi, Pembalap Sepeda Satu-satunya Asia Tenggara Beraksi

By Delia Mustikasari - Kamis, 8 Agustus 2024 | 06:00 WIB
Veddriq Leonardo dari Indonesia bertanding dalam babak penyisihan panjat tebing nomor speed putra saat Olimpiade Paris 2024 di Le Bourget Sport Climbing Venue, Le Bourget, 6 Agustus 2024.
JONATHAN NACKSTRAND/AFP
Veddriq Leonardo dari Indonesia bertanding dalam babak penyisihan panjat tebing nomor speed putra saat Olimpiade Paris 2024 di Le Bourget Sport Climbing Venue, Le Bourget, 6 Agustus 2024.

Saat ini, pembalap asal Pontianak itu tengah berusaha menjaga kondisi serta mengatur strategi gear yang akan digunakan.

"Kondisi Bernard tidak ada masalah dan siap bertanding. Saya rasa tidak ada lagi yang kurang, semua dipersiapkan dengan baik untuk bisa masuk 10 besar," ujar Dadang.

"Kami saat ini masih atur strategi soal pergantian gear. Waktu itu kita gunakan gear biasa catatannya bagus. Nah sekarang apa perlu tambah lagi atau seperti biasa. Ini yang akan kami coba."

Selanjutnya lifter debutan, Rizki Juniansyah akan tampil di kelas 73 kg. Namun, dia baru berlaga pada Kamis (8/8/2024), mulai pukul 19.30 waktu setempat atau Jumat (9/8/2024), pukul 00.30 WIB.

Baca Juga: Klasemen Medali Olimpiade Paris 2024 - Thailand Raih Perak di Kelas Eko Yuli, 3 Harapan Medali Indonesia Melayang

JADWAL OLIMPIADE PARIS 2024 WAKIL INDONESIA, KAMIS (8/8/2024).

Panjat tebing nomor speed putra
17.35 WIB

Perempat final 3

Veddriq Leonardo (Indonesia) vs Bassa Mawem (Prancis)

Balap sepeda : 22.00 WIB

Bernard Benyamin van Aert (track nomor Omnium putra)

Angkat besi, Jumat (9/8/2024) : 00.30 WIB

Rizky Juniansyah (kelas 73 kg)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Olympics.com, NOC Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Klarifikasi Eks Bintang Film Dewasa Mia Khalifa soal Hubungan dengan Junior Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X