Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Java Soccer Academy Akan Kirim Pemain Indonesia ke Pentas Luar Negeri Lewat Mustika Java International Cup 2024

By Alif Mardiansyah - Minggu, 11 Agustus 2024 | 14:15 WIB
Pembina Java Soccer Academy, Reza Eka Pahlevi, bersama dengan Ketua Pelaksana Java International Cup yang juga CEO Java Soccer Academy, Erick Budi Santoso.
Java Soccer Academy
Pembina Java Soccer Academy, Reza Eka Pahlevi, bersama dengan Ketua Pelaksana Java International Cup yang juga CEO Java Soccer Academy, Erick Budi Santoso.

"Anak-anak muda Indonesia harus memiliki semangat juang yang tinggi sejak dini. Mereka
harus siap menjadi petarung dan punya mental pemenang. Nilai-nilai ini yang selalu kami coba
untuk terapkan kepada para anak didik kami di Java Soccer Academy. Pada prinsipnya, Java
Soccer Academy akan selalu berusaha menjadi bagian dalam pengembangan sepak bola
Indonesia," tutur Reza menambahkan.

Baca Juga: Hadiah di Hari Kemerdekaan, Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Australia Mulai Dijual pada 17 Agustus

Selain hadiah menarik berkompetisi di luar negeri, Mustika Java International Cup 2024 juga telah mempersiapkan kejutan bagi para pemenang lainnya.

Untuk juara dua kategori SSB (U-12 dan U-14) bakal mendapatkan uang pembinaan sebesar 15 juta rupiah dan sedangkan juara ketiga akan meraih 7,5 juta rupiah.

Sementara itu, hadiah juara satu kategori SMA adalah uang pembinaan senilai 10 juta rupiah.

Bagi juara kedua kategori SMA akan menorehkan uang pembinaan 7,5 juta rupiah dan juara ketiga mendapatkan 5 juta rupiah.

Masing-masing juara bakal dibekali piala dan medali.

Mustika Java International Cup 2024 juga akan memberikan hadiah untuk penghargaan pemain terbaik, kiper terbaik, dan suporter terbaik.

Baca Juga: Kabar Buruk! Masa Depan Calvin Verdonk Bersama NEC Nijmegen Masih Abu-abu

Ketua Pelaksana Java International Cup 2024 yang juga CEO Java Soccer Academy, Eric Budi Santoso, berharap kehadiran kompetisi tersebut dapat memberikan dampak yang baik bagi sepak bola Indonesia.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Masih Cari Striker Keturunan untuk Timnas Indonesia, Satu Pemain Potensial Gagal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X