Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hierarki Kiper Persija setelah Bursa Transfer Ditutup, Kiper Brasil Masuk, Cahya Supriadi Terpental

By Najm Ula - Rabu, 14 Agustus 2024 | 18:00 WIB
Pelatih Penjaga Gawang Persija Jakarta Hendro Kartiko berharap kualitas Cahya Supriadi sama dengan Andritany Ardhiyasa.
PERSIJA
Pelatih Penjaga Gawang Persija Jakarta Hendro Kartiko berharap kualitas Cahya Supriadi sama dengan Andritany Ardhiyasa.

Pilihan berpisah diambil agar Cahya bisa mendapatkan menit main reguler untuk menemukan kembali performa terbaiknya.

Di antara Carlos dan Cahya, terdapat Andritany Ardhiyasa sayang akan menjalani peran lebih kecil ketimbang musim lalu.

Sejak Ismed Sofyan pergi, Andritany menjabat kapten tim selama beberapa tahun.

Mulai musim ini, Andritany bersikap negarawan dengan memberi ban kapten kepada Rizky Ridho dan Muhammad Ferarri.

"Tahun ini saya memberikan kapten kepada Rizky Ridho dan Muhammad Ferarri," ujar Andritany.

"Insyaallah mereka bisa membawa tim ini jadi juara."

Tak cuma itu, kiper asli Jakarta itu juga kemungkinan besar akan memberi pos nomor satu kepada kiper baru asal Brasil.

Andritany diplot hanya menjadi kiper pelapis, posisi yang pernah lama dilakukannya di belakang Kurnia Meiga.

Adapun untuk kiper ketiga, Persija mempunyai kiper berbakat lainnya yang lebih muda dari Cahya.

Baca Juga: Kebugaran Tubuh Para Pemain Persija Dipastikan Tetap Terjaga Selama Bertanding di Liga 1 2024/2025


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persija.id, Transfermarkt.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Bertahan atau Sayonara, Karier Fonseca Ditentukan dari Hasil Derby della Madonnina

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X