Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea Belum Dimulai, Duet Megawati dengan Pemain Baru Red Sparks Sudah Jadi Omongan Pelatih Lawan

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 15 Agustus 2024 | 18:00 WIB
Pelatih Incheon Heungkuk Life Pink Spiders, Marcello Abbondanza memberikan arahan kepada anak asuhnya saat melakoni pertandingan kedua pada kejuaraan Liga Voli Korea, Sabtu, 30 Maret 2024
KOVO.CO.KR
Pelatih Incheon Heungkuk Life Pink Spiders, Marcello Abbondanza memberikan arahan kepada anak asuhnya saat melakoni pertandingan kedua pada kejuaraan Liga Voli Korea, Sabtu, 30 Maret 2024

Sementara Red Sparks akan mengandalkan dua spiker terbaik yaitu Megawati Hangestri Pertiwi dan Vanja Bukilic.

“Ada banyak tim yang kuat musim ini,” kata Abbondanza dilansir BolaSport.com dari TheSpike.

"Korea Expressway Corporation dan IBK memiliki susunan pemain yang bagus."

"JungKwanJang juga merupakan tim yang kuat, mereka mendatangkan Bukilic setelah Mega," ujar Abbondanza.

Pelatih dengan kepala pelontos itu juga tidak melupakan tim yang mengubur asa mereka di final musim lalu yaitu Suwon Hyundai E&C Hillstate.

"Hyundai E&C tidak mengubah apapun, tetapi mereka memiliki pemain-pemain yang bagus. Saya pikir ini akan menjadi musim yang menarik," tutur Abbondanza.

Opposite baru rekrutan Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Vanja Bukilic sedang melakukan spike yang diadang Megawati Hangestri Pertiwi dan Park Eun-jin
KOVO.CO.KR
Opposite baru rekrutan Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Vanja Bukilic sedang melakukan spike yang diadang Megawati Hangestri Pertiwi dan Park Eun-jin

Duet baru Red Sparks memang cukup dinantikan karena Megawati musim lalu menjadi penyumbang poin terbanyak untuk Red Sparks.

Adapun Bukilic penyumbang poin terbanyak untuk Hi-Pass sekaligus peringkat ketiga dalam daftar top skor.

Baca Juga: SEA V League 2024 - Daftar 14 Pemain Thailand, Reuni Farhan Halim dengan Anurak Phanram dkk


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : thespike.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Bereaksi Setelah Valentino Rossi Ungkit Lagi Dendam Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X