Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perang Psikologis Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Sudah Mulai, Pengamat MotoGP Ungkap Obrolan Mengerikan

By Agung Kurniawan - Kamis, 15 Agustus 2024 | 18:30 WIB
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia (kiri) dan Marc Marquez (Gresini) dipandang saling memberikan tekanan psikologis di MotoGP 2024
RADEK MICA/AFP
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia (kiri) dan Marc Marquez (Gresini) dipandang saling memberikan tekanan psikologis di MotoGP 2024

Marquez dan Bagnaia berduel untuk memperebutkan posisi kelima sebelum akhirnya saling bersenggolan dan sama-sama terjatuh.

Bernasib lebih baik dari Bagnaia, rider berusia 31 tahun itu masih bisa bangkit dan melanjutkan balapan walau finis di posisi-posisi belakang.

Di mata Pecino, ucapan Marquez secara tidak langsung menjadi isyarat dimulainya perang psikologis dengan Bagnaia.

"Koeksistensi di antara mereka didinamisasi oleh frasa dari Marc Marquez yang membuat percakapan menjadi semakin panas," kata Pecino.

Baca Juga: Marc Marquez Punya Peluang Juara Dunia Saat Ducati Diramal Takkan Terkalahkan Hingga MotoGP 2027

Lebih lanjut, Pecino mengungkapkan perkataan Marquez yang menyebut Bagnaia sudah mulai gugup menghadapinya walau baru dua balapan dengan motor Ducati.

"Saya tahu percakapannya, saya tahu kata-kata yang diucapkan, saya tahu apa yang dikatakan dan dijawab oleh yang lain," ucap Pecino.

"Saya hanya akan memberi tahu Anda satu hal yang dikatakan Marquez kepada Pecco."

"Dia mengatakan: Ada apa, apakah Anda sudah gugup karena saya sudah berada di sana di balapan kedua?" imbuhnya.

Perang psikologis dari Marquez memang menjadi hal yang mengerikan bagi siapa pun yang terlibat di dalamnya.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Francesco Bagnaia Klarifikasi, Marc Marquez Berterima Kasih ke Francesco Bagnaia Telah Hentikan Cemoohan dari Publik Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X