Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Line-up MotoGP 2025 - Jebolan Timnya Pembalap Indonesia Mario Aji Promosi, Satelit Yamaha Masih Kosong

By Agung Kurniawan - Kamis, 15 Agustus 2024 | 17:56 WIB
Pembalap asal Jepang, Ai Ogura, dipastikan akan naik ke kelas MotoGP pada musim 2025 bersama tim Trackhouse Racing
LLUIS GENE/AFP
Pembalap asal Jepang, Ai Ogura, dipastikan akan naik ke kelas MotoGP pada musim 2025 bersama tim Trackhouse Racing

"Tentu saja, ini adalah mimpi! Langkah terakhir yang harus diambil, MotoGP adalah level maksimum yang bisa Anda capai."

"Jadi saya jelas sangat senang bisa sampai di sana," imbuhnya, dilansir BolaSport.com dari laman resmi MotoGP.

Sudah memastikan nasibnya pada musim depan, Ogura kini bisa sepenuhnya fokus merampungkan kompetisi Moto2 dengan hasil sebaik mungkin.

"Sekarang saya harus memikirkan Kejuaraan Dunia Moto2," kata Ogura menjelaskan.

Baca Juga: Marc Marquez Punya Peluang Juara Dunia Saat Ducati Diramal Takkan Terkalahkan Hingga MotoGP 2027

"Saya akan mencoba menyelesaikan tahun ini dengan cara terbaik yang saya bisa dan tiba dengan persiapan yang baik pada tahun 2025."

"Terima kasih semuanya dan sampai jumpa tahun depan!" imbuhnya.

Kedatangan Ogura membuat Miguel Oliveira dipastikan hengkang dari tim yang dikomandoi oleh Davide Brivio tersebut.

Rider asal Portugal itu dirumorkan akan merapat ke Pramac Racing yang musim depan menjadi tim satelit Yamaha.

Ya, hingga sejauh ini, Pramac Racing menjadi satu-satunya tim yang belum menentukan susunan pembalap mereka meski hanya satu rider.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas U-20 Indonesia Batal Tanding di GBK, Pindah ke Stadion Madya untuk Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X