Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Austria 2024 - Red Bull Ring Jadi Kekuasaan Motor Ducati, Jorge Martin Waspadai Marc Marquez, Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini

By Nestri Y - Jumat, 16 Agustus 2024 | 09:45 WIB
Marc Marquez (Gresini) saat melakukan towing atau membuntuti Jorge Martin (Prima Pramac) pada sesi Practice MotoGP Inggris 2024 di Sirkuit Silverstone, Inggris, Jumat (2/8/2024)
MOTOGP
Marc Marquez (Gresini) saat melakukan towing atau membuntuti Jorge Martin (Prima Pramac) pada sesi Practice MotoGP Inggris 2024 di Sirkuit Silverstone, Inggris, Jumat (2/8/2024)

"Dan saya juga akan memberikan yang terbaik di sini," ujarnya.

Red Bull Ring sudah kondang jadi trek kekuasaan Ducati.

Sejak digunakan lagi pada 2016, Ducati telah memenangi tujuh gelar di sana.

Termasuk dua edisi terakhir pada tahun 2022 dan 2023.

Sirkuit tersebut memang menuntut kecepatan tetapi juga menyajikan titik-titik pengeraman yang sangat berat.

Martin pun tahu akan ada lebih banyak pesaing di musim ini apalagi setelah datangnya Marc Marquez ke skuad Si Merah Borgo Panigale.

Tiga nama pun tak ragu dianggap Martin sebagai kemungkinan kandidat juara di Red Bull Ring.

"Faktanya, Marc, Pecco dan Enea adalah pembalap terkuat sampai saat ini," kata Martin.

"Mereka semua menunjukkan bahwa mereka secara konsisten memiliki kecepatan tertinggi," ucapnya.

Di satu sisi, walau Martin sendiri juga notabene penunggang Desmosedici GP Ducati, tapi dia juga memiliki keraguan.

"Bagi saya ini tentang kemampuan mengembangkan feeling yang baik dan kepercayaan diri yang tepat dengan sangat cepat," kata Martin.

"Kami mengalami kesulitan pada lap terakhir di sini. Meski saya punya kecepatan yang bagus, tapi itu belum berarti bisa diterjemahkan menjadi hasil yang baik pula," tuturnya.

Baca Juga: Perang Psikologis Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Sudah Mulai, Pengamat MotoGP Ungkap Obrolan Mengerikan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

AS Roma Pilih Pengganti Ivan Juric, Pelatih Cinderella 2015-2016 Didatangkan untuk Ketiga Kalinya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X