Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Sprint MotoGP Austria 2024 - Marc Marquez Apes Saat Francesco Bagnaia Tak Tersentuh di Depan

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 17 Agustus 2024 | 20:27 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, memimpin di depan Jorge Martin dari Prima Pramac dan Marc Marquez dari Gresini pada lomba sprint MotoGP Austria di Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 17 Agustus 2024.
JURE MAKOVEC/AFP
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, memimpin di depan Jorge Martin dari Prima Pramac dan Marc Marquez dari Gresini pada lomba sprint MotoGP Austria di Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 17 Agustus 2024.

Empat lap berlalu, Bagnaia mulai membuka gap atas Martin dengan selisih 0,3 detik.

Sementara Marquez yang berada di tempat ketiga mulai ditinggalkan dengan selisih 0,8 detik.

Martin yang memotong jalur chicane di Tikungan 2a dan 2b akhirnya dikenai hukuman long lap penalty oleh steward.

Martinator sejatinya sudah mencoba menghindari hukuman dengan memberi jalan bagi Bagnaia. Namun, Race Steward merasa itu tidak cukup.

Hal itu tentunya menguntungkan bagi Bagnaia untuk makin nyaman memimpin Sprint.

Tak cuma Bagnaia yang untung, Marquez juga mendapatkan hadiah naik ke posisi dua tanpa harus bersusah payah.

Martin sendiri masih mampu mengamankan posisi ketiga walau harus mendapatkan ancaman dari Aleix Espargaro (Aprilia Racing) yang menempel ketat di belakangnya.

Baca Juga: Starting Grid MotoGP 2024 - Marquez Nanti Dulu, Bagnaia dan Martin Gila-gilaan Adu Gengsi

Bagnaia makin tak tersentuh usai memimpin dengan gap 1,4 detik atas Marquez.

Sementara Martin sudah tertinggal 2,7 detik dari Marquez yang berada di posisi kedua.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Berada dalam Performa Terbaik, Harry Kane Pede Sambut Big Match Bayern Muenchen Vs PSG

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136