Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Youssouf Fofana Tolak Man United demi AC Milan, Pemain Hibrida Pogba-Kante Bikin Rossoneri Komplet

By Beri Bagja - Minggu, 18 Agustus 2024 | 06:20 WIB
AC Milan meresmikan transfer Youssouf Fofana dari AS Monaco pada Sabtu (17/8/2024).
X.COM/ACMILAN
AC Milan meresmikan transfer Youssouf Fofana dari AS Monaco pada Sabtu (17/8/2024).

Tawaran yang datang dari dua klub Inggris lebih besar dari angka di proposal Milan.

Namun, hal tersebut tidak menggoyahkan pendirian Fofana untuk memprioritaskan I Diavolo.

Terlebih, Milan menjanjikan peluang tampil di Liga Champions, sesuatu yang tak ditawarkan Man United maupun West Ham.

"Milan sangat terkenal di Prancis. Saya sudah mempertimbangkan ide untuk bergabung dengan Milan musim panas tahun lalu," kata pemuda berusia 25 tahun itu.

"Saya sudah menjalin kontak dengan Milan selama beberapa tahun."

"Transfer itu tidak mungkin dilakukan dulu, tapi sekarang momen yang tepat bagi saya dan mereka," ujar pemain berdarah Mali dan Pantai Gading.

Kedatangan Fofana diklaim membuat skuad AC Milan komplet.

Pelatih Paulo Fonseca kini mempunyai stok gelandang mumpuni hingga bisa membentuk dua tim berbeda dengen level yang dapat dikatakan setara.

Fofana menjadi rekrutan senior keempat Milan di bursa transfer musim panas ini.

Dia menyusul Strahinja Pavlovic, Emerson Royal, dan Alvaro Morata.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Tuttomercatoweb.com
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Dinasti Kejayaan Berlanjut sampai 2027

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X