Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Japan Open 2024 - Debut Leo/Bagas Langsung Ganas, Epic Comeback Atas Ahsan/Hendra meski Sempat Tertinggal 4-11

By Nestri Y - Selasa, 20 Agustus 2024 | 16:27 WIB
Pasangan ganda putra kombinasi baru Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana saat menghadapi senior mereka, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan pada babak 32 besar Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Kanagawa, Jepang, Selasa (20/8/2024).
TANGKAPAN LAYAR BWF TV
Pasangan ganda putra kombinasi baru Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana saat menghadapi senior mereka, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan pada babak 32 besar Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Kanagawa, Jepang, Selasa (20/8/2024).

BOLASPORT.COM - Debut ganda kombinasi baru Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana berujung manis tatkala menang dengan cara comeback atas Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan di babak pertama Japan Open 2024.

Warna baru dalam permainan ganda putra Indonesia tersaji ketika Leo/Bagas menjalani derbi Merah Putih kontra Ahsan/Hendra pada babak 32 besar Japan Open 2024, Selasa (20/8/2024).

Berlaga di Yokohama Arena, Kanagawa, Jepang, Leo/Bagas sempat kagok di awal gim pembuka.

Pasangan besutan PB Djarum itu sama-sama sempat banyak melakukan eror sendiri.

Semetara The Daddies tampil lebih rileks dengan memanfaatkan pukulan halus dan bertahan.

Leo/Bagas tadinya tertinggal telak 4-11. Tetapi akhirnya mereka mampu menemukan ritme permainan sendiri dan mengeluarkan pola serangan mereka.

Bagas dengan smes kerasnya dan Leo lebih bersabar untuk berani beradu netting di area depan mengantarkan duet itu menang dengan epic comeback 21-17, 21-10.

Baca Juga: Japan Open 2024 - Kombinasi Baru Juara Olimpiade Langsung Makan Korban, Unggulan Tuan Rumah Terdepak di Depan Publik Sendiri

Leo/Bagas sempat masih terlihat kagok dalam menjalani debut mereka sebagai pasangan.

Menghadapi Ahsan/Hendra yang kenyang asam garam pertandingan, Leo/Bagas banyak salah sendiri.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X