Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Panik Usai Maarten Paes Dipastikan Bisa Bela Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Selasa, 20 Agustus 2024 | 18:15 WIB
Maarten Paes membuat China panik seusai sang pemain dipastikan bisa membela Timnas Indonesia.
JASON MOWRY/AFP
Maarten Paes membuat China panik seusai sang pemain dipastikan bisa membela Timnas Indonesia.

Jelang laga ini, Sohu mengatakan bahwa apabila China tak bisa mendapatkan poin dari timnas Indonesia, langkah mereka akan semakin sulit ke depannya.

Oleh karena itu, ini menjadi pertandingan yang tak akan mudah buat China melawan skuad Garuda, sehingga mereka mulai panik dengan persiapan yang dilakukan skuad Garuda saat ini.

Baca Juga: Bela Timnas Indonesia, Maarten Paes Sudah Pernah Bikin Lionel Messi Frustasi

"Kami akan menghadapi Indonesia di kandang sendiri pada 15 Oktober, dan jika kami tidak menang saat itu, akan sulit untuk memperebutkan tempat keempat grup, sehingga sulit untuk melaju ke Piala Dunia," tulis Sohu.

China memang tak berbeda dengan timnas Indonesia yang mengejar untuk bisa finis di posisi keempat besar di grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia ini.

Pasalnya, untuk dua tim terbaik Grup C nantinya dipastikan bisa lolos ke putaran final Piala Dunia 2026.

Sementara itu, untuk tim yang menempati posisi ketiga dan keempat akan melanjutkan perjuangan di babak playoff untuk memperebutkan tiket menuju Piala Dunia 2026.

Untuk itu, China yang juga menargetkan masuk posisi empat besar ini melihat timnas Indonesia bakal menjadi ancaman buat mereka nantinya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : sports.khan.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Bertahan atau Sayonara, Karier Fonseca Ditentukan dari Hasil Derby della Madonnina

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X