Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mbappe Bakal Debut Laga Kandang di Jam yang Tak Biasa

By Ade Jayadireja - Kamis, 22 Agustus 2024 | 06:20 WIB
Kylian Mbappe dikawal ketat para pemain Real Mallorca dalam lawatan Real Madrid ke Son Moix di pekan pertama Liga Spanyol (18/8/2024).
OSCAR DEL POZO/AFP
Kylian Mbappe dikawal ketat para pemain Real Mallorca dalam lawatan Real Madrid ke Son Moix di pekan pertama Liga Spanyol (18/8/2024).

Dalam kesempatan tersebut, Si Putih menjamu Valencia dan merebut kemenangan 3-2.

Kembali bicara soal Mbappe, dirinya menjadi rekrutan terbesar Madrid pada musim panas 2024.

Si kapten timnas Prancis gabung dengan El Real secara gratis usai habis kontrak bersama Paris Saint-Germain.

Kehadiran Mbappe di Madrid sekaligus menyudahi saga transfer berkepanjangan selama bertahun-tahun.

Mbappe pun langsung gacor pada penampilan perdananya bareng Madrid.

Melakoni debut dalam ajang Piala Super Eropa melawan Atalanta, dia langsung mencetak gol.

Torehan dari sang bomber memastikan kemenangan 2-0 Los Blancos atas La Dea.

Namun, Mbappe malah melempem di pertandingan selanjutnya.

Tampil 90 menit pada pekan pertama Liga Spanyol kontra Mallorca, Mbappe tak mampu menyumbang gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Ada yang Aneh dari Shi Yu Qi, Anthony Ginting Sempat Bertanya dan Ternyata Benar...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X