Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mundurnya Indonesia Sangat Disayangkan, Pelatih Vietnam Saja Bilang Megawati dkk Punya Potensi

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 23 Agustus 2024 | 11:00 WIB
Pertemuan tim nasional bola voli putri Indonesia dan Vietnam pada SEA V League 2024
SEAVLEAGUE.COM
Pertemuan tim nasional bola voli putri Indonesia dan Vietnam pada SEA V League 2024

"Jadi kami gak bisa mengasah bakat kita akhirnya kan jadi kayak gak ada, pengalaman untuk bertemu dengan negara-negara lain."

"Jadi kayak stuck (berhenti) di situ-situ aja. Menurut aku kayak gitu," ujar Megawati.

Pernyataan tersebut selaras dengan pelatih timnas voli putri Vietnam, Nguyen Tuan Kiet yang mengatakan bahwa Indonesia sebenarnya harus mempersiapkan para pemain muda.

"Sejak SEA Games 32 (Kamboja) hingga saat ini, skuad Indonesia dan Filipina telah mempersiapkan diri dengan target yang jelas dan perpaduan pemain muda yang dipadukan dengan pemain inti," kata Tuan Kiet dilansir BolaSport.com dari TheThao.Sggp.

"Banyak wajah voli putri Indonesia dan Filipina yang berprestasi. Mereka sedang membangun penerus yang baik."

Baca Juga: Jadwal SEA V League 2024 - Adu Nyali Saat Indonesia Jamu Filipina Duluan dengan Jersei Merah

"Tim putri Thailand sudah punya posisinya. Kami menghadapi tekanan performa di setiap turnamen tertentu, jadi tekanan pada para pemain sangat besar."

"Kita belum mengalami banyak perubahan dalam hal regenerasi. Saya prediksi di SEA Games 33 (Thailand, 2025), tim voli putri Vietnam bakal kesulitan," ujar Tuan Kiet.

Pelatih kepala Vietnam itu melanjutkan bahwa Indonesia dan juga Filipina memiliki potensi jika terus mengembangkan para pemain muda.

"Dari SEA V.League 2024 terlihat jelas bahwa tim-timnya berinvestasi, sumber daya manusianya bagus, metodis, dan memiliki pelatih ahli untuk membangun gaya bermain unik mereka sendiri," kata Tuan Kiet.


REKOMENDASI HARI INI

Atalanta Vs Arsenal - Pujian Setinggi Langit Gian Piero Gasperini untuk Mikel Arteta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X