Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bojan Hodak Prediksi Arema FC Bakal Repotkan Persib

By Arif Setiawan - Sabtu, 24 Agustus 2024 | 21:30 WIB
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Jumat (9/8/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Jumat (9/8/2024).

Arema FC kemudian kalah dengan skor 0-2 dari Borneo FC pada laga kedua.

Meski begitu, Bojan Hodak menegaskan tak ingin meremehkan Arema FC.

Pelatih asal Kroasia itu menilai Arema FC memiliki skuad yang bagus.

Lebih lanjut, Bojan Hodak juga berpendapat bahwa Arema FC belum meraih kemenangan hanya karena kurang beruntung.

"Mereka tim yang menjuarai Piala Presiden."

"Dihuni banyak pemain yang bagus."

"Dua pertandingan pertama mereka kurang beruntung sehingga hanya mendapatkan satu poin dan mereka akan bermain maksimal besok," kata Bojan Hodak, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Jumat (19/7/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Jumat (19/7/2024).

Baca Juga: The Jakmania Kibarkan Ratusan Bendera Palestina di Laga Persija Vs Persis

Sementara itu, Persib kehilangan beberapa pemain penting saat menjamu Arema FC.

Salah satunya adalah Febri Hariyadi yang harus absen panjang setelah mengalami cedera di Piala Presiden 2024.

Bojan Hodak kemudian meminta semua pemain yang mendapatkan kesempatan dapat memberikan yang terbaik di lapangan.

"Kami bisa memprediksi laga ini akan sulit, beberapa pemain mengalami cedera."

"Tapi siapapun yang bermain saya harap bisa mengerahkan kemampuan terbaik dan pada akhirnya kami mendapatkan hasil positif," ucap Bojan Hodak.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Dinasti Kejayaan Berlanjut sampai 2027

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X