Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lupakan Jadon Sancho, Juventus Gercep Amankan Adik Kelas Ronaldo

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 24 Agustus 2024 | 23:20 WIB
Adik kelas Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal, Francisco Conceicao, merapat ke Juventus dengan status pinjaman.
X.COM/ACTUFOOT_
Adik kelas Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal, Francisco Conceicao, merapat ke Juventus dengan status pinjaman.

Terbaru, Sancho tidak masuk dalam line-up untuk laga kontra Brighton di AMEX Stadium, Sabtu (24/8/2024) malam WIB.

Itu menjadi kedua kalinya bagi pemain asal Inggris tersebut tidak terlibat dalam pertandingan Man United di Liga Inggris.

Sebelumnya ia sudah "ditelantarkan" oleh Setan Merah pada laga pembuka kontra Fulham.

Situasi tersebut membuka peluang bagi Sancho untuk pergi dari Man United setelah kembali dari masa peminjaman di Borussia Dortmund.

Dinukil BolaSport.com dari Football Italia, ketertarikan Juventus terhadap Sancho seketika hilang begitu transfer Nico Gonzalez mampu diamankan.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Sempat Diselamatkan Messi dari Pantai Gading, Man United Takluk di Kandang Brighton

Setelah sukses menyegel transfer Gonzalez, target segera beralih ke Liga Portugal dengan Juventus terkonfirmasi berhasil mengamankan pemain potensial milik FC Porto, Francisco Conceicao.

Laporan dari Calciomercato menyebutkan, I Bianconeri sepakat mendatangkan Francisco Conceicao dengan status pinjaman.

Tidak ada opsi pembelian di akhir masa peminjamannya dengan kontrak Conceicao di Allianz Stadium berakhir pada Juni 2025.

Hal itu menunjukkan bahwa Juventus hanya meminjamnya selama satu musim penuh.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net, Calciomerato.com, Twitter.com/FabrizioRomano

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X