Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bocor! Ini 8 dari 12 Pemain Liga 1 2024/2025 Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 25 Agustus 2024 | 09:30 WIB
Rizky Ridho sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2024 antara Persija Jakarta versus Persis Solo di Jakarta International Stadium, Jakarta Utara, Sabtu (24/8/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Rizky Ridho sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2024 antara Persija Jakarta versus Persis Solo di Jakarta International Stadium, Jakarta Utara, Sabtu (24/8/2024) malam.

"Kemarin sudah dikasih tahu sama tim pelatih timnas Indonesia untuk datang ke Jakarta," kata Ernando Ari.

Baca Juga: Persik Kediri vs Malut United - Prediksi Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Tersisa empat nama pemain lagi dari Liga 1 2024/2025 yang belum diketahui.

Kemungkinan besar, mereka itu diantaranya adalah Yakob Sayuri dan Yance Sayuri (Malut United), serta Adi Satryo (PSIS Semarang).

Sementara itu, timnas Indonesia dijadwalkan akan melawan Arab Saudi pada laga pertama Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion King Abdullah, Jeddah, Kamis (5/9/2024).

Selanjutnya, timnas Indonesia akan menjamu Australia apda laga kedua Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (10/9/2024).

Sebanyak 12 pemain timnas Indonesia di Jakarta dijadwalkan akan berangkat ke Arab Saudi pada 1 September 2024.

Untuk pemain abroad langsung berangkat masing-masing dari negara klubnya ke Arab Saudi.

Baca Juga: Kekalahan Man United Makin Terasa Perih, Dibobol Mantan dengan 2 Rekor Menyakitkan

Berikut Delapan Pemain dari Liga 1 2024/2025 yang Dipanggil Shin Tae-yong ke timnas Indonesia

Persija: Muhammad Ferarri, Witan Sulaeman, Rizky Ridho

Persib: Dimas Drajad

Dewa United: Egy Maulana Vikri, Ricky Kambuaya

Persebaya: Ernando Ari

Persis: Ramadhan Sananta

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming ACL 2 Persib Vs Port FC, Waktunya Maung Bandung Tancapkan Taring di Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X