Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Persebaya Diberi Jatah Libur Jelang FIFA Matchday, Ini Harapan Paul Munster

By Wila Wildayanti - Minggu, 25 Agustus 2024 | 17:00 WIB
Para pemain Persebaya Surabaya diliburkan jelang FIFA Matchday. Paul Munster tetap beri jatah program latihan untuk jaga kondisi.
PERSEBAYA
Para pemain Persebaya Surabaya diliburkan jelang FIFA Matchday. Paul Munster tetap beri jatah program latihan untuk jaga kondisi.

Mantan Direktur Teknik Brunei Darussalam tersebut pun menekankan kepada para pemainnya untuk tetap menjaga kondisi fisik mereka.

Masing-masing pemain bahkan tetap diberi program latihan mandiri selama libur ini.

Hal ini karena, ia ingin para pemainnya tetap dalam kondisi terbaik saat kembali ke tim nantinya.

Bahkan ia memastikan serangkaian tes akan dilakukan saat kumpul kembali nantinya.

Baca Juga: Bocor! Ini 8 dari 12 Pemain Liga 1 2024/2025 Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Oleh karena itu, ia berharap pemain Persebaya tetap menjaga kondisinya dengan baik.

“Mereka pemain profesional, mereka akan tahun saat kembali ke latihan tim pelatih akan memeriksa berat badan dan kelebihan lemak pada badannya,” kata Munster.

“Setiap pemain akan melakukan laporan ke grup,” tuturnya.

Sekedar informasi, Persebaya akan menghadapi laga pekan keempat Liga 1 melawan Persita Tangerang di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (14/9/2024).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persebaya.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Megawati dan Pelatih Ko Hee-jin Sudah Kompak dengan 1 Ambisi, Red Sparks Tuju Gelar Juara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Rayo Vallecano
5
7
7
Alavés
5
7
8
Girona
5
7
9
Athletic Club
5
7
10
Espanyol
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X