Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BREAKING NEWS - Eks Pelatih Timnas Inggris Sven-Goran Eriksson Wafat

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 26 Agustus 2024 | 18:49 WIB
Eks pelatih Timnas Inggris, Sven-Goran Eriksson, meninggal dunia, Senin (26/8/2024) petang WIB.
Oli SCARFF / AFP
Eks pelatih Timnas Inggris, Sven-Goran Eriksson, meninggal dunia, Senin (26/8/2024) petang WIB.

Di level timnas, Eriksson juga sempat menangani Meksiko, Pantai Gading dan Filipina.

Setelah pensiun sebagai pemain pada usia 27 tahun, Eriksson memulai karier manajerialnya dengan Degerfors pada tahun 1977 sebelum bergabung dengan tim asal Swedia lainnya, Gothenburg.

Bersama Gothenburg ia memenangkan gelar juara Swedia, dua piala Swedia dan Piala UEFA 1981.

Selepas itu Sven-Goran Eriksson menikmati masa dua periode bersama klub raksasa Portugal, Benfica, serta menangani tim-tim Italia, Roma, Fiorentina, Sampdoria, dan Lazio.

Bersama tim-tim Italia tadi dirinya sukses memenangkan tujuh trofi, termasuk gelar Liga Italia, dua Piala Italia, dan Piala Winners.

Sebelum meninggal dunia, Eriksson sempat mewujudkan impiannya sebagai pelatih Liverpool dalam sebuah laga ekshibisi antara Liverpool Legends dan Ajax Legends pada Maret 2024.

(Pantau terus perkembangan berita terkait wafatnya Sven-Goran Eriksson dari BolaSport.com)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : BBC
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Kesetiaan Lebih dari 1 Dekade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X