Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Aragon 2024 - Ducati Tak Melulu Soal Francesco Bagnaia, Enea Bastianini juga Ingin Unjuk Gigi

By Nestri Y - Kamis, 29 Agustus 2024 | 19:40 WIB
Dari kiri ke kanan, Francesco Bagnaia (Ducati) dan Enea Bastianini  (Ducati) berpose setelah kualifikasi MotoGP Inggris 2024  di Sirkuit Silverstone, Sabtu (3/8/2024).
BENJAMIN CREMEL/AFP
Dari kiri ke kanan, Francesco Bagnaia (Ducati) dan Enea Bastianini (Ducati) berpose setelah kualifikasi MotoGP Inggris 2024 di Sirkuit Silverstone, Sabtu (3/8/2024).

"Tapi secara keseluruhan saya percaya diri dan siap bertarung demi kemenangan," tegasnya.

Kenangan manis Bastianini di Aragon dua tahun lalu masih begitu membekas.

Dia sebenarnya tidak terlalu tampil saat latihan bebas.

Pada sesi kualifikasi pun, Bastianini tidak berhasil mendapatkan pole position yang akhirnya direbut Francesco Bagnaia.

Saat itu, Bastianini masih tampil berseragam Gresini Ducati.

Berduel dengan Bagnaia dan Aleix Espargaro (Aprilia), Bastianini sukses tampil apik dan merebut kemenangan.

Saat ini, momentum untuk unjuk gigi kembali berpotensi dia dapatkan.

Pembalap 26 tahun itu sekarang bertengger di peringkat tiga klasemen MotoGP 2024.

Bastianini di bawah Bagnaia dan Jorge Martin (Prima Pramac) yang menghuni peringkat satu dan dua.

Satu catatan yang perlu diingat adalah Sirkuit Aragon di tahun ini akan menyuguhkan aspal baru.

Sensasi balapan di atas sana pasti akan berbeda dengan data-data balapan setiap tim sebelumnya.

Nasib para pembalap akan ditentukan sejak sesi latihan bebas terkait pesan pertama mereka soal aspal baru tersebut.

Baca Juga: Update Line Up MotoGP 2025 - Pengganti Marc Marquez Resmi Diumumkan Gresini, Joki Ducati Komplet

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock-GP.com
REKOMENDASI HARI INI

Bangganya Indra Sjafri Lihat Timnas U-20 Indonesia Berkembang Pesat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X