Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Spanyol - Belum Ada Gol Mbappe, Penalti Vinicius Junior Selamatkan Real Madrid

By Sri Mulyati - Jumat, 30 Agustus 2024 | 04:32 WIB
Penyerang Real Madrid, Kylian Mbappe, dikepung oleh para pemain Las Palmas dalam lanjutan Liga Spanyol 2024-2025.
CESAR MANSO/AFP
Penyerang Real Madrid, Kylian Mbappe, dikepung oleh para pemain Las Palmas dalam lanjutan Liga Spanyol 2024-2025.

Namun, persiapan tersebut justru menghasilkan kejutan dari tuan rumah.

Las Palmas mencuri keunggulan kala pertandingan baru memasuki menit ke-5.

Serangan Las Palmas dimulai dari pergerakan Olie McBurnie di sisi kiri lapangan.

Meski pemain Real Madrid dengan cepat mengawal McBurnie, ia tetap mampu mengirim umpan datar ke Alberto Moleiro.

Alberto Moleiro yang saat itu dikawal Aurelien Tchouameni dan Eder Militao mampu membuat keputusan di ruang sempit.

Moleiro yang melihat Thibaut Coutois maju langsung melepaskan tembakan mendatar yang tidak terbendung.

Setelah tertinggal, Real Madrid sebenarnya sudah berusaha membalas dengan membombardir lini pertahanan lawan.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions - Kaya akan Big Match, Real Madrid Langsung Jumpa Liverpool & AC Milan

Fede Valverde melepaskan tembakan setelah bekerja sama membangun serangan dengan Brahim Diaz dan Luka Modric pada menit ke-21.

Akan tetapi, tembakan Valverde dari sudut sempit masih bisa disapu oleh Mike Marmol.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Laliga.en
REKOMENDASI HARI INI

Bangganya Indra Sjafri Lihat Timnas U-20 Indonesia Berkembang Pesat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X