Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Seoul Earth On Us Cup 2024 - Sempat Terjadi Keributan, Thailand Berhasil Balas Dendam dengan Kalahkan Timnas U-20 Indonesia

By Wila Wildayanti - Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:59 WIB
Timnas U-20 Indonesia dipaksa mengakui kekalahan dari Thailand di laga kedua Seoul Earth on Us Cup 2024
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Timnas U-20 Indonesia dipaksa mengakui kekalahan dari Thailand di laga kedua Seoul Earth on Us Cup 2024

Marselius langsung menendang bola tepat di kotak penalti, tetapi bola masih mampu dengan mudah diamankan oleh Anut Samran.

Memasuki menit ke-26 ini, timnas U-20 Indonesia menunjukkan permainan yang bagus dan membangun serangan dengan rapi, tetapi masih kesulitan untuk bisa membobol gawang Thailand.

Pada menit ke-30, timnas U-20 Indonesia berhasil memainkan bola di kotak penalti Thailand, tetapi peluang demi peluang dari serangan langsung hingga tendangan pojok belum juga ada yang mampu mengkonversikan peluang tersebut jadi gol.

Timnas U-20 Indonesia masih berusaha untuk bisa menyamakan kedudukan, mereka tampil cukup percaya diri ke gawang Thailand.

Tetapi, hingga memasuki menit ke-37, tim asuhan Indra Sjafri masih kesulitan membobol gawang Thailand.

Padahal tim Merah Putih beberapa kalii berhasil memberi ancaman melalui tendangan penjuru dan serangan langsung, tetapi tak juga ada gol yang mampu disarangkan ke gawang Thailand.

Baca Juga: Pratama Arhan Tonton Timnas U-20 Indonesia Sendirian Saat Azizah Salsha Umroh, Pengadilan Ungkap Status Rumah Tangga Keduanya 

Hingga memasuki menit ke-43, Dony Tri dkk masih kesulitan membobol pertahanan rapat Thailand, sehingga tak juga ada gol penyama kedudukan.

Mereka terus berusaha menekan pertahanan Thailand hingga tambahan waktu tiga menit diberikan, tetapi tak juga ada gol.

Dengan begitu, babak pertama masih menjadi miliki Thailand.


Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Paulo Fonseca di Ujung Tanduk, Pelatih Pengganti di AC Milan Sudah Standby

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X