Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Tiba di Jeddah, Siap Tempur di Markas Arab Saudi

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 2 September 2024 | 13:40 WIB
Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Ernando Ari Sutaryadi (kanan), Adi Satryo (tengah), dan Wahyu Prasetyo (kiri) saat ditemui di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Minggu (1/9/2024) pagi.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Ernando Ari Sutaryadi (kanan), Adi Satryo (tengah), dan Wahyu Prasetyo (kiri) saat ditemui di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Minggu (1/9/2024) pagi.

Kiper berusia 23 tahun tersebut kala itu tidak ikut bergabung latihan timnas Indonesia dikarenakan menemani istrinya melahirkan.

Hal itu dibeberkan Shin Tae-yong selaku pelatih timnas Indonesia pada Minggu (31/8/2024).

"Adi ke rumah sakit, karena ada lahiran anaknya. Jadi untuk jaga istri tadi pagi," kata Shin Tae-yong pada 31 Agustus 2024.

"Tetap berangkat dan hanya izin saja karena kan istrinya perlu dijaga juga karena kan dia agak khawatir juga. Jadi, dia izin," sambung Shin Tae-yong.

Adi Satryo pun sudah ikut bergabung dalam rombongan 12 pemain yang berangkat dari Indonesia ke Arab Saudi.

Rombongan Timnas Indonesia di Arab Saudi juga ditemani oleh Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Ibu Calon Pemain Timnas Indonesia Mees Hilgers Sering Pulang ke Manado, Punya Yayasan Tunanetra di Sana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X