Fagioli dan Tonali memang sempat terkena kasus perjudian sepak bola.
Tonali bahkan sampai dihukum dan tidak bermain sepanjang musim 2023-2024 lalu.
Gelandang berusia 24 tahun tersebut bahkan absen dalam pertandingan resmi sejak Oktober 2023 lalu.
Musim ini, gelandang Newcastle United itu sudah mulai kembali bermain.
Akan tetapi, Tonali sejauh ini baru bermain 84 menit untuk Newcastle United.
Baca Juga: PSS Sleman Rekrut Eks Gelandang Timnas Italia
Tonali bermain selama 62 menit di ajang Piala Liga Inggris dan 22 menit di Liga Inggris.
Meski baru bermain 84 menit, Tonali sudah kembali berhasil masuk ke dalam skuad Timnas Italia.
Keputusan Spalletti memanggil Tonali memang cukup menarik karena kasus yang pernah menimpanya.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Football Italia |
Komentar