Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP San Marino 2024 - Datang Sambil Puncaki Klasemen, Jorge Martin Percaya Diri Taklukkan Kandang Francesco Bagnaia Lagi

By Nestri Y - Selasa, 3 September 2024 | 16:02 WIB
Pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin, merayakan finis kedua di atas podium setelah balapan MotoGP Aragon di Motorland Aragon, Alcaniz, Spanyol, 1 September 2024.
MOTOGP.COM
Pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin, merayakan finis kedua di atas podium setelah balapan MotoGP Aragon di Motorland Aragon, Alcaniz, Spanyol, 1 September 2024.

Menaklukkan Sirkuit Misano yang notabene jadi kandang Francesco Bagnaia, pernah dilakukannya dengan menawan pada musim lalu. Martin menyapu bersih kemenangan di sesi sprint dan balapan utama.

"Sekarang, saya datang ke Kejuaraan (MotoGP) dalam situasi yang berbeda, tapi mentalitas saya masih sama," ujar Jorge Martin dikutip BolaSport.com dari Corse di Moto.

"Saatnya untuk memberikan 100%."

"Di Misano, saya mengalahkan Pecco (Bagnaia) dan (Marco) Bezzecchi di kandang mereka sendiri. Tahun lalu saya merasa cepat."

"Dan saya berharap bisa mengambil langkah maju dibandingkan musim lalu," ucap Martin.

Saat ini, Martin memuncaki klasemen MotoGP 2024 dengan mengantongi 299 poin.

Dia unggul 23 poin atas Fracesco Bagnaia yang harus rela turun di peringkat kedua dengan 276 poin.

Bagnaia gagal mendulang tambahan pundi-pundi poin dari balapan utama Aragon pekan lalu akibat kecelakaan yang mengerikan saat tubuhnya tertindih motor Alex Marquez (Gresini).

Beruntung, kedua pembalap itu sama-sama aman dari cedera parah.

Soal insiden tersebut, Martin sendiri bersikap netral karena dia jauh di depan dan tidak mengetahui situasi aslinya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock-GP.com, Corse di Moto
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Open 2024 - Dibuka Dejan/Gloria Vs Anak Didik Nova Widianto, Anthony Ginting dan Fikri/Daniel Hadapi No.1 Dunia asal Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X