Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP San Marino 2024 - Francesco Bagnaia Paksakan Diri Balapan di Kandang Rossi Saat Marquez Lagi Panas-panasnya

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 5 September 2024 | 11:20 WIB
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, pada konferensi pers menjelang MotoGP Aragon 2024 di Sirkuit Motorland Aragon,  Kamis (29/8/2024).
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, pada konferensi pers menjelang MotoGP Aragon 2024 di Sirkuit Motorland Aragon, Kamis (29/8/2024).

Baca Juga: Tidak Perlu Disembunyikan, Francesco Bagnaia adalah Murid Valentino Rossi dari VR46 dan Mereka Membenci Marc Marquez

Bagnaia juga tidak boleh melupakan Marc Marquez (Gresini Racing) yang sedang berada di atas angin karena mengakhiri puasa kemenangan panjangnya.

Marquez bahkan tampil dominan dalam seri balap MotoGP Aragon akhir pekan lalu hingga mampu memuncaki hampir seluruh sesi, minus sesi pemanasan jelang balapan.

Si Semut dari Cervera telah membukukan tujuh kali kemenangan di Misano dengan rincian 4 kemenangan di kelas utama, 2 di kelas Moto2, dan 1 di kelas 125cc.

Kemenangan terakhir Marquez di Misano pada 2021 didapatkan dengan menekan Bagnaia dari posisi kedua.

Bagnaia saat itu gagal finis.

Baca Juga: Francesco Bagnaia Disepelekan Pengamat yang Sesumbar Marc Marquez Bisa Juara Dunia Lagi Walau Baru Menang 1 Kali

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Ducati.com
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia yang Dipanggil untuk Persiapan ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X