Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Sudah Cetak 900 Gol, Cristiano Ronaldo Belum Tentu Main di Piala Dunia 2026 dengan Portugal

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 6 September 2024 | 09:00 WIB
Cristiano Ronaldo belum tentu bermain di Piala Dunia 2026 dengan Timnas Portugal meski sudah berhasil mencetak 900 gol dalam kariernya.
ODD ANDERSEN/AFP
Cristiano Ronaldo belum tentu bermain di Piala Dunia 2026 dengan Timnas Portugal meski sudah berhasil mencetak 900 gol dalam kariernya.

Ia mendekati ambisi pribadi untuk bisa mengakhiri karier dengan catatan 1.000 gol.

Catatan tersebut jelas menjadi rekor lain bagi Ronaldo dalam kariernya sebagai seorang pesepak bola.

Meski sudah mencetak 900 gol, Ronaldo tampaknya masih belum bisa dipastikan akan bermain di ajang Piala Dunia 2026 bersama Timnas Portugal.

Ada berbagai faktor yang memengaruhi kemungkinan tersebut.

Salah satunya adalah faktor usia yang kemungkinan akan membuat Ronaldo harus berjuang semakin keras untuk bisa merumput di Piala Dunia 2026.

Baca Juga: Dikejutkan Timnas Indonesia, Roberto Mancini Salahkan Liga Arab Saudi Terlalu Didominasi Cristiano Ronaldo dkk

Pasalnya, pada 2026 nanti, usia eks megabintang Real Madrid sudah menyentuh 41 tahun.

Selain itu, regenerasi lini depan Timnas Portugal juga harus dilakukan agar mereka tidak melulu bergantung pada Ronaldo.

Hal senada pun disampaikan oleh kompatriot Ronaldo di Timnas Portugal, Bruno Fernandes.

Dilansir BolaSport.com dari Sportskeeda.com, Bruno menyebut bahwa Ronaldo harus merasa baik terlebih dulu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

Pep Guardiola Harus Telan Kesombongan, Ada Bek Tengah yang Bisa Setop Erling Haaland 2 Kali

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X