Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Puji Maarten Paes, Erick Thohir: Pemain yang Memang Dibutuhkan Buat Stabilitas Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Sabtu, 7 September 2024 | 06:00 WIB
Momen kiper timnas Indonesia Maarten Paes menggagalkan tendangan penalti kapten timnas Arab Saudi, Salem Al Dawsari, pada matchday pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Kng Abdullah Sports City, Jeddah, Jumat (6/9/2024).
INSTAGRAM.COM/TIMNASINDONESIA
Momen kiper timnas Indonesia Maarten Paes menggagalkan tendangan penalti kapten timnas Arab Saudi, Salem Al Dawsari, pada matchday pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Kng Abdullah Sports City, Jeddah, Jumat (6/9/2024).

Ia melakukan blunder saat mencoba membuang bola di kotak penalti.

Akan tetapi, ia justru melanggar pemain Arab Saudi, sehingga wasit memberikan penalti kepada The Green Falcon.

Baca Juga: Pujian Media Amerika untuk Timnas Indonesia: Aksi Maarten Paes Akan Selalu Dikenang 

Namun, kesalahan itu dibayar oleh Paes seusai mengagalkan tendangan penalti pemain lawan.

Pemain Dallas FC tersebut sukses menepis bola dan ia juga beberapa kali melakukan penyelamatan jelang akhir pertandingan.

Oleh karena itu, Maarten Paes tetap mendapat pujian karena ia berhasil melakukan penyelamatan saat genting atau akhir-akhir pertandingan.

Erick Thohir pun mengaku bahwa sebenarnya ia tak bisa memuji satu dua pemain saja.

Namun, ia tak bisa menampik bahwa Paes memang tampil bagus dalam laga melawan Arab Saudi.

“Saya tidak bisa memuji individu tetapi kenyataannya memang Maarten Paes walaupun dia ada blunder tapi terus dia selamatkan penalti, terus ada dua kali tembakan yang bisa diselamatkan,” ujar Erick Thohir kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Ayana Midplaza, Jakarta Pusat, Jumat (6/9/2024).

Setelah tampil apik bersama Timnas Indonesia itu.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Pekan Keenam Liga 1 2024/2025 - Duel Panas Persib Vs Persija Jadi Suguhan Utama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X