Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP San Marino 2024 - Sensasi yang Lama Tak Dicicipi Fabio Quartararo, Mampu Bersliweran di 10 Besar Lagi

By Nestri Y - Sabtu, 7 September 2024 | 21:31 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, saat beraksi di babak kualifikasi MotoGP San Marini 2024 di Sirkuit Misano, Italia, pada Sabtu (7/9/2024).
GABRIEL BOUYS/AFP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, saat beraksi di babak kualifikasi MotoGP San Marini 2024 di Sirkuit Misano, Italia, pada Sabtu (7/9/2024).

"Sudah lama sekali saya tidak menikmati hari ini," ungkap Quartararo pada Jumat (6/9/2024), dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

"Saya selalu diberi tahu bahwa saya termasuk di antara 5 atau 6 pembalap terbaik saat ini."

"Ketika kita berlomba di tempat di mana diri kita merasa seharusnya berada, rasanya sangat menyenangkan," tambah dia.

Keyakinan terhadap Yamaha ditunjukkan pembalap asal Prancis dengan memperpanjang kontraknya sampai akhir 2026.

Sebuah keputusan yang awalnya banyak membuat publik mengernyitkan dahi bila mengingat betapa inferiornya motor Yamaha sekarang.

Isu dia pindah ke Aprilia pun juga sempat mencuat.

Namun, kesabaran Quartararo kini pelan-pelan membuahkan hasil. Sebagaimana yang terlihat di sepanjang seri MotoGP San Marino akhir pekan ini.

Kecepatannya kembali dan mulai lebih dekat dengan para pembalap teratas.

Dalam lomba sprint MotoGP San Marino pada Sabtu (7/7/2024), Quartararo finis di posisi kesembilan.

"Kami mulai berpikir dengan cara baru, dan bekerja sama dengan Direktur Teknik Max Bartolini beberapa bulan lalu," kata Quartararo.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Stefano Pioli Resmi Jadi Pelatih Cristiano Ronaldo, AC Milan Kipas-kipas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X