Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persis Solo Tutup Program TC dengan Kalahkan Barito Putera

By Arif Setiawan - Senin, 9 September 2024 | 19:45 WIB
Skuad Persis Solo menggelar training camp (TC) di Yogyakarta.
PERSIS SOLO
Skuad Persis Solo menggelar training camp (TC) di Yogyakarta.

Pelatih Persis Solo, Milomir Seslija, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Jakarta International Stadium, Jakarta Utara, Sabtu (24/8/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persis Solo, Milomir Seslija, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Jakarta International Stadium, Jakarta Utara, Sabtu (24/8/2024).

Persis dijadwalkan melawan Madura United pada Jumat (13/9/2024).

Ini merupakan laga matchday keempat Liga 1 2024-2025.

"Tentu masih ada evaluasi, salah stunya kami harus memperbaiki kualitas penyelesaian akhir."

"Karena kami punya banyak peluang hari ini."

"Tapi saya senang kini pemain mengerti bahwa mereka harus saling membantu satu sama lain."

"Sebelum laga, saya mengubah pendekatan taktikal karena ingin menyesuaikan dengan taktik dari lawan."

"Saya juga menekankan kepada pemain untuk intens berkomunikasi, dan sekarang mereka lebih sering berbicara satu sama lain," ujar Milo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X