Baca Juga: Hong Kong Open 2024 - Gregoria Mariska Mengaku Agak Gugup Kembali ke Turnamen
Kali ini, rival senegara yang harus dihadapi Ahsan/Hendra adalah Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani.
Ahsan/Hendra seharusnya dijadwalkan bersua wakil tuan rumah yaitu Law Cheuk Him/Yeung Shing Choi.
Adapun Sabar/Reza awalnya menantang Choong Hon Jian/Muhammad Haikal.
Sementara bagi dua pasangan ganda putra Indonesia lainnya yang juga bertanding pada hari pertama, tidak ada perubahan lawan.
Juara Korea Open 2024, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana akan bersua wakil Prancis, Christo Popov/Toma Junior Popov.
Sementara Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin yang selalu lolos ke semifinal di dua event pertama sebagai partner bakal menghadapi Lundgaard/Mads Vestergaard dari Denmark.
Baca Juga: Hong Kong Open 2024 - Deputi Viktor Axelsen Mundur, Debut Antonsen Bersaudara Tertunda
JADWAL WAKIL HONG KONG OPEN 2024 (WAKIL INDONESIA)
Selasa, (10/8/2024)
Editor | : | Ardhianto Wahyu |
Sumber | : | BWFBadminton.com |
Komentar