Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tes MotoGP Misano 2024 - Joan Mir Kecewa Honda seperti Tak Niat Saat Yamaha Bawa Sinyal Bagus

By Nestri Y - Selasa, 10 September 2024 | 12:00 WIB
Pembalap Repsol Honda, Joan Mir, bersiap untuk tampil pada latihan bebas MotoGP Belanda di Sirkuit Assen, Assen, Belanda, 28 Juni 2024.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Joan Mir, bersiap untuk tampil pada latihan bebas MotoGP Belanda di Sirkuit Assen, Assen, Belanda, 28 Juni 2024.

BOLASPORT.COM  - Pembalap Repsol Honda, Joan Mir, mengeluhkan stagnannya Honda setelah tak bawa mesin baru apapun pada tes MotoGP Misano 2024.

Mir yang berjuang sembuh dari gastroenteritis akut hingga melewatkan MotoGP San Marino 2024, berharap besar pada hasil tes Misano.

Dia berusaha cepat-cepat sembuh agar dapat ambil bagian pada tes MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, pada Senin (9/9/2024) kemarin.

Harapannya jelas agar dapat berkontribusi dengan segala hal yang dibutuhkan Honda saat pengujian.

Bagaimanapun, kehadiran Mir selaku pembalap utama Repsol Honda akan sangat berarti untuk pengembangan motor RC213V pada sesi tes tersebut.

Baca Juga: Tes MotoGP Misano 2024 - Fabio Quartararo Tembus 5 Besar, Yamaha Perlahan Kembali

Tetapi, alih-alih merasakan sensasi baru motor Honda, Mir hanya bisa menguji beberapa paket yang memang sudah ada sebelumnya.

"Saya belum 100 % fit tetapi setidaknya saya bisa melakukan tes ini dan ini sudah bagaimakan sebuah kemenangan bagi tim kami," kata Mir dikutip Bolasport.com dari Motosan.es.

"Sebenarnya hari ini cukup postif. tetapi sejujurnya saya mengharapkan sesuatu yang lebih, Kami menguji beberapa paket aero yang bekerja cukup baik, mungkin akan kami gunakan di seri berikutnya."

"Tetapi tidak ada revolusi apapun dan apa yang membuat saya merasa begini adalah karena kami ada di Misano untuk tes, sesuatu yang pastinya sudah saya harapkan untuk menguji coba sesuatu yang baru," ujar Mir.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X