Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pundit Malaysia Puji Perkembangan Timnas Indonesia: Menakjubkan!

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 13 September 2024 | 16:30 WIB
Ragnar Oratmangoen dan Witan Sulaeman melakukan selebrasi gol timnas Indonesia saat lawan timnas Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
PSSI
Ragnar Oratmangoen dan Witan Sulaeman melakukan selebrasi gol timnas Indonesia saat lawan timnas Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

"Menghabiskan 90 menit dengan ada sedikit rasa kekecewaan."

"Karena tidak memenangkan pertandingan (melawan Arab Saudi) itu adalah menakjubkan," kata Keesh Sundareshan dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube Astro Arena.

Baca Juga: Sandy Walsh Masih Tak Terima Golnya ke Gawang Arab Saudi Direbut Ragnar Oratmangoen, Coba Lihat Website FIFA!

Tidak hanya pemain di lapangan, atmosfer Stadion King Abdullah Sports City cukup membara.

Dukungan terus mengalir kepada pemain skuad Garuda saat itu.

"Saya sempat berbicara dengan Desh yang melakukan liputan langsung."

"Dia mengatakan atmosfer pendukung Indonesia yang ada di stadion."

"Energi yang ditampilkan oleh timnas adalah sesuatu yang memang sangat luar biasa," lanjutnya.

Baca Juga: Sandy Walsh Bicara Soal Persaingan dengan Asnawi dan Eliano Reijnders di Timnas Indonesia

Keesh menilai bahwa Shin Tae-yong sudah menemukan racikan terbaiknya untuk timnas Indonesia.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X