Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bangkitkan Sisi Emosional Gresini Racing, Marc Marquez Boleh Ngimpi Jadi Juara Dunia MotoGP 2024?

By Agung Kurniawan - Jumat, 13 September 2024 | 22:20 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, melakukan selebrasi usai memenangi MotoGP San Marino 2024
MOTOGP.COM
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, melakukan selebrasi usai memenangi MotoGP San Marino 2024

BOLASPORT.COM - Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, dinilai memiliki peluang besar untuk mewujudkan asa menjadi juara dunia MotoGP 2024.

Mimpi untuk mendapatkan kembali gelar juara dunia kelas MotoGP kembali terbuka bagi Marc Marquez pada musim ini berkat performanya.

Rider berjuluk Baby Alien tersebut seolah terlahir kembali pada musim ini usai meninggalkan Repsol Honda yang sedang mengalami krisis.

Hingga berakhirnya seri ke-13 MotoGP 2024, Marquez sudah menorehkan enam podium dengan dua kemenangan dari sesi balapan utama.

Peraih delapan gelar juara dunia tersebut sedang dalam perbincangan karena dia berhasil mendapatkan dua kemenangan itu dengan luar biasa.

Ya, Marquez menorehkan dua kemenangan itu hanya dalam jangka waktu tujuh hari dari dua balapan beruntun yaitu GP Aragon dan GP San Marino.

Meski melaju dengan motor Ducati Desmosedici GP23 atau motor versi tahun lalu, ritme balap Marquez dalam dua seri terakhir tidak kaleng-kaleng.

Dengan bakat dan pengalaman, rider asal Spanyol itu mampu melejit tatkala rival terkuat seperti Jorge Martin dan Francesco Bagnaia kesulitan.

Di GP Aragon, Marquez seolah tidak terpengaruh dengan grip yang kurang baik dari lintasan MotorLand Aragon, Spanyol yang baru diaspal ulang.

Baca Juga: Gelagat Valentino Rossi Main Kotor kepada Marc Marquez Dicurigai Pengamat Usai Ungkit Kejadian MotoGP 2015


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Corsedimoto.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Open 2024 - Gregoria Melawan Sampai Frustrasi Pemain Kidal India, Indonesia Ambyar di Tunggal Putri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X