Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Sudah Punya Karier Gemilang, Saatnya Pensiun Akhir Musim Ini

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 14 September 2024 | 00:45 WIB
Cristiano Ronaldo diminta untuk pensiun pada akhir musim ini karena sudah punya karier gemilang dan waktunya sudah tiba.
ABDULLAH MAHDI/AFP
Cristiano Ronaldo diminta untuk pensiun pada akhir musim ini karena sudah punya karier gemilang dan waktunya sudah tiba.

"Ini adalah saat di mana saya pikir dia membutuhkan seorang rekan terbaik yang mengatakan, 'Anda telah menjalani musim yang luar biasa, dan mungkin di akhir musim ini, gantung sepatu Anda dan biarkan orang-orang mengenang apa yang telah Anda lakukan'."

"Ia tidak ingin menjalani setengah musim di mana ia mencetak sekitar enam gol di liga Saudi," lanjutnya.

Meski banyak yang menyarankan pensiun, Ronaldo masih belum menunjukkan tanda-tanda akan mengakhiri kariernya.

Baca Juga: Ronaldo Sebut 4 Nama Calon Penguasa Sepak Bola Dunia, Salah Satunya Bocah ABG

Bahkan, dia disebut-sebut masih memiliki ambisi untuk bisa bermain di Piala Dunia 2026 bersama Timnas Portugal.

Padahal, usia Ronaldo bisa saja mencapai 41 tahun saat bermain di Piala Dunia 2026.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Open 2024 - Selalu Telat Panas, Leo/Bagas Dihukum Semifinalis Olimpiade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X