Bek berusia 29 tahun itu menilai La Pulga memiliki kemampuan ajaib sehingga bisa berada di mana-mana ketika bermain.
"Ya, dia (Ronaldo) mencetak hat-trick! Tetapi saya harus mengatakan, saya pikir lebih sulit untuk bertahan melawan Messi karena dia melakukan lebih banyak hal dengan bola," ujar Akanji.
"Ronaldo luar biasa dalam mencetak gol, dan dia sulit dihentikan di dalam kotak penalti."
Baca Juga: Cristiano Ronaldo Sudah Punya Karier Gemilang, Saatnya Pensiun Akhir Musim Ini
"Namun, saya mendapati bahwa Messi ada di mana-mana di lapangan. Dia sulit untuk dihentikan," pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar