Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ronaldo dan Messi Beda Nasib, CR7 Mejan saat Al Nassr Nyaris Kalah, La Pulga Langsung Jadi Pahlawan Kemenangan Inter Miami Usai Pulih dari Cedera

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 15 September 2024 | 10:40 WIB
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi berbeda nasib pada akhir pekan ini.
TYCSPORTS.COM
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi berbeda nasib pada akhir pekan ini.

Bukan Cristiano Ronaldo yang menjadi aktor dari gol tersebut, melainkan bek Al Ahli, Bassam Al Hurayji, yang mencetak gol bunuh diri.

Ronaldo sendiri tampil penuh dalam laga tersebut.

Selama 90 menit di atas lapangan, CR7 tercatat melepaskan dua tembakan dan tak ada satu pun berbuah gol.

Di saat Cristiano Ronaldo tampil mejan, Lionel Messi justru menampilkan permainan luar bisa bersama Inter Miami.

La Pulga berkontribusi atas seluruh gol Inter Miami ketika menang 3-1 atas Philadelphia Union dalam lanjutan MLS 2024 di Chase Stadium, Minggu (15/9/2024) pagi WIB.

Padahal, Lionel Messi baru saja pulih dari cedera pergelangan kaki.

Inter Miami sempat tertinggal lebih dulu akibat gol cepat Mikael Uhre pada menit ke-2.

Messi lantas membawa Inter Miami menyamakan kedudukan pada menit ke-26.

Lionel Messi tampil menggila dalam laga comeback-nya bersama Inter Miami melawan Philadelphia Union dalam lanjutan MLS 2024, Minggu (15/9/2024).
TWITTER.COM/LEOMESSIMEDIA
Lionel Messi tampil menggila dalam laga comeback-nya bersama Inter Miami melawan Philadelphia Union dalam lanjutan MLS 2024, Minggu (15/9/2024).

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Kiper Pinjaman AC Milan Solid, Juventus Gagal Atasi Empoli


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
Komentar (1)
tentu sgt jauh perbedaan antara ronaldo yg menghadapi pemain yg rata2 alumni liga terbaik, sedang messi yg dihadapi pemain2 liga burger

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X