Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Comeback Hebat di MLS, Messi Bikin Pinggang Bek Lawan Patah

By Ade Jayadireja - Minggu, 15 September 2024 | 10:20 WIB
Lionel Messi tampil menggila dalam laga comeback-nya bersama Inter Miami melawan Philadelphia Union dalam lanjutan MLS 2024, Minggu (15/9/2024).
TWITTER.COM/LEOMESSIMEDIA
Lionel Messi tampil menggila dalam laga comeback-nya bersama Inter Miami melawan Philadelphia Union dalam lanjutan MLS 2024, Minggu (15/9/2024).

Gocekan Messi sampai membuat bek Philadelphia memutar pinggangnya.

Kemudian dia melepaskan tembakan mendatar yang membuat bola bersarang di pojok gawang.

Messi cuma butuh waktu empat menit untuk membukukan gol keduanya sekaligus membalikkan keunggulan bagi Inter Miami.

Masa injury time babak kedua, si raja Ballon d'Or membidani gol Luis Suarez.

Berkat sentuhan magis Messi, Inter Miami menjaga takhta puncak klasemen.

Armada asuhan Gerardo Martino menguasai Wilayah Timur dengan koleksi 62 poin dari hasil 28 kali bermain.

Inter Miami unggul 10 angka atas Cincinnati selaku penghuni tangga kedua.

Masih ada enam laga menanti Messi dan Inter Miami di MLS.

Selanjutnya, mereka akan mendatangi markas Atlanta United.

Duel kedua kubu dijadwalkan berlangsung pada Rabu (18/9/2024) waktu setempat.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : twitter
REKOMENDASI HARI INI

Paul Munster Ungkap Kunci Sukses Persebaya Tumbangkan Persis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X