Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2024 - Viktor Axelsen Terjebak di Hong Kong, Persiapan Mepet untuk Hadapi Rival 3 Hari Lalu

By Nestri Y - Selasa, 17 September 2024 | 10:00 WIB
Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, menggigit keping medali emas Olimpiade Paris 2024 di Porte de La Chapelle Arena, Paris, Prancis, 5 Agustus 2024
ARUN SANKAR/AFP
Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, menggigit keping medali emas Olimpiade Paris 2024 di Porte de La Chapelle Arena, Paris, Prancis, 5 Agustus 2024

Di saat semua rival sudah beradaptasi dengan lapangan di Olympic Sport Center Gymnasium, di Changzhou, China, dia justru harus latihan mandiri dulu di Hong Kong selama dua hari terakhir.

"Perjalanan satu hari sebelum laga babak pertama tentu saja tidak akan optimal." kata Axelsen dikutip BolaSport.com dari TV2 Sport Denmark.

"Dan itu akan mendatangkan sejumlah tantangan," tandasnya.

Tak ingin menyia-nyiakan waktu selama masih terjebak di Hong Kong, Axelsen tetap berusaha mengatasi segala situasinya untuk persiapan ke China Open 2024.

Maklum, tunggal putra ranking dua asal Denmark itu merupakan juara bertahan di turnamen BWF World Tour bertaraf Super 1000 tersebut.

"Saya melakukan latihan fisik di sini di Hong Kong selama dua hari ini dan saya akan berusaha mendapatkan kebugaran yang baik," kata Axelsen.

"Saya berharap saya masih bisa mendapat latihan sebentar pada Rabu paginya di lapangan utama," katanya.

Tantangan besar Axelsen makin terasa karena di babak pertama pada Rabu (18/9/2024) besok, Axelsen akan menghadapi wakil tuan rumah, Lei Lan Xi.

Lei Lan Xi adalah sosok rival yang baru saja ia temui dan kalahkan di final Hong Kong Open 2024 pada Minggu kemarin.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Emilia Romagna 2024 - Marc Marquez Harus Kuat Mental Lagi di Kandang Valentino Rossi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : TV2 Sport Denmark, Aiyuke
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Shi Yu Qi Sedang Tidak Baik-baik Saja Saat Takluk dari Anthony Ginting, Opsi Rehat Jadi Pilihan?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X