Pakar transfer kenamaan Eropa, Fabrizio Romano, juga sudah menyebutkan bahwa Pioli akan segera menjadi pelatih baru Al Nassr.
"Kesepakatan sudah hampir selesai dengan Pioli untuk menjadi pelatih kepala yang baru," bunyi cuitan Romano.
Keputusan Al Nassr untuk merekrut Pioli sebagai pelatih karena dinilai memiliki reputasi yang lebih baik di Eropa.
Hal itu dikarenakan Pioli sempat berhasil membawa AC Milan kembali ke Liga Champions dan memenangkan trofi Liga Italia.
Baca Juga: Hanya Butuh 1 Gol Lagi, Erling Haaland bakal Lampaui Kehebatan Cristiano Ronaldo
Jika benar-benar menyelesaikan kesepakatan ke Al Nassr, maka Pioli akan menjadi pelatih Cristiano Ronaldo dkk. musim ini.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar