Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2024 - Viktor Axelsen Tumbang, Persiapan Mepet sejak Penerbangan Dibatalkan Berujung Merana

By Nestri Y - Rabu, 18 September 2024 | 14:11 WIB
 Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, pada final Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Senin (5/8/2024).
ARUN SANKAR/AFP
Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, pada final Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Senin (5/8/2024).

Kekalahan Axelsen ini mengartikan bahwa Lei berhasil revans dengan sempurna setelah sebelumnya di final Hong Kong Open 2024 pada Minggu (15/9/2024), pemain kidal itu yang kalah.

Mengevaluasi apa yang kurang dan menjadikannya sebagai pembelajaran sukses mengantarkan pemain 26 tahun asal Dongguan, China, itu menumbangkan sang juara Olimpiade dua kali.

Sedangkan dari sisi Axelsen, persiapan mepet tampaknya sangat mempengaruhi performa dua kali Juara Dunia tersebut.

Setelah jadi kampiun di Hong Kong Open 2024, pemain asal Denmark tersebut sempat terjebak di Hong Kong lebih lama karena penerbangannya ke Changzhou, China, dibatalkan.

Penerbangan Axelsen dibatalkan akibat topan yang sempat menghantam wilayah Shanghai, Changzhou dan sekitaran Provinsi Jiangsu di China.

Alhasil, Axelsen terpaksa menghabiskan dua hari tambahan di Hong Kong dan berlatih di sana lalu baru bertolak ke Changzhou pada Selasa (17/9/2024) kemarin.

Tentu saja, adaptasinya di lapangan tempat berlangsungnya China Open 2024 ini agak terlambat dibanding rival lainnya.

Saat itu dia sempat bilang bahwa dia merasa bahwa itu bukan persiapan ideal.

"Perjalanan satu hari sebelum laga babak pertama tentu saja tidak akan optimal." kata Axelsen dikutip BolaSport.com dari TV2 Sport Denmark.

"Dan itu akan mendatangkan sejumlah tantangan," tandasnya.

Karena terlambat datang ke Changzhou, Axelsen juga melewatkan kesempatan latihan menjajal lapangan utama saat rival lain mendapatkan porsi sesuai jadwal mereka. 

Baca Juga: Hasil China Open 2024 - Gregoria Melawan Sampai Frustrasi Pemain Kidal India, Indonesia Ambyar di Tunggal Putri

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com, TV2 Sport Denmark
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Massimiliano Allegri, AS Roma Resmi Tunjuk Ivan Juric sebagai Pengganti De Rossi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Mallorca
6
8
7
Rayo Vallecano
5
7
8
Alavés
5
7
9
Girona
5
7
10
Athletic Club
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X