Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daripada Endrick, Neymar Lebih Pilih Jebolan Piala Dunia U-17 Indonesia Jadi Wonderkid Terbaik Brasil

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 21 September 2024 | 13:20 WIB
Daripada Endrick, Neymar ternyata lebih memilih jebolan Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Indonesia.
MUTIARA KURNIA/BOLASPORT.COM
Daripada Endrick, Neymar ternyata lebih memilih jebolan Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Indonesia.

Berkat penampilannya bersama Real Madrid itu, Endrick pun disebut-sebut sebagai talenta muda terbaik Brasil saat ini.

Tidak hanya itu, Endrick juga sempat mendapatkan julukan The Next Pele karena dianggap akan menjadi titisan sang legenda.

Penyerang berusia 18 tahun itu sempat mendapatkan pujian langsung dari pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti.

"Endrick adalah anak yang rendah hati, dia tidak banyak bicara," ucap Ancelotti seperti dikutip dari Sportbible.com.

"Dia hanya bekerja sangat keras. Dia akan menjadi starter pada salah satu laga berikutnya."

Baca Juga: Nikahi Influencer Cantik, Bocah Sensasional Real Madrid Tanda Tangani Kontrak Aneh

"Yang pasti, Endrick memiliki masa depan yang cerah," lanjutnya.

Endrick Felipe rayakan gol dalam debutnya di Liga Champions dengan Real Madrid saat bertemu Stuttgart di Santiago Bernabeu (17/9/2024).
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Endrick Felipe rayakan gol dalam debutnya di Liga Champions dengan Real Madrid saat bertemu Stuttgart di Santiago Bernabeu (17/9/2024).

Namun, pendapat berbeda disampaikan oleh bintang Timnas Brasil dan Al Hilal, Neymar Junior.

Neymar menyebut bahwa wonderkid terbaik Brasil saat ini bukan Endrick melainkan Estevao Willian.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportbible.com, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X