Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan Pangkep Jadi Pembuka Seri Yamaha Cup Race 2024 Usai Absen 4 Tahun, 246 Starter Siap Bertarung

By Delia Mustikasari - Sabtu, 21 September 2024 | 21:48 WIB
Sesi kualifikasi Yamaha Cup Race 2024 di Sirkuit Pancasila Karaeng Mallombassang, Pangkep, Sulsel, Sabtu (21/9/2024).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Sesi kualifikasi Yamaha Cup Race 2024 di Sirkuit Pancasila Karaeng Mallombassang, Pangkep, Sulsel, Sabtu (21/9/2024).

BOLASPORT.COM - Ajang balap legenda Tanah Air, Yamaha Cup Race 2024 dibuka di Sirkuit Pancasila Karaeng, Mallombassang, Pangkep, Sulawesi Selatan, 21-22 September setelah absen empat tahun.

Kali terakhir, Yamaha Cup Race digelar pada Maret 2019 di Boyolali, Jawa Tengah. Ajang ini sempat vakum karena pandemi Covid-19.

"Kami punya rencana menggelar Yamaha Cup Race pada Mei atau Juni dengan kota pertama di Sumatera (Medan)," kata Manager Motorsport PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Wahyu Rusmayadi kepada media, termasuk BolaSport.com di Pangkep, Sulsel, Sabtu (21/9/2024).

"Tetapi dari pemerintah dan KONI sudah ditetapkan akan ada renovasi, jadi kami langsung tunda dan pindahkan ke Makassar. Alasannya Makassar karena kami punya cerita kesuksesan disini."

"Saya juga yakin masyarakat dan fans disini sudah rindu dengan Yamaha Cup Race. Tapi ada yang sedikit berbeda. Biasanya digelar balapan malam (night race) tetapi kami ganti dengan daily race yakni balapan siang."

"Tantangannya balapan digelar di cuaca panas. Tetapi, di luar dari prediksi target kami yang 150 starter sekarang ada 246 starter dari 13 kelas yang kami selenggarakan."

"Terima kasih untuk seluruh, pihak baik dari IMI, tim, pembalap yang memang masih mencintai Yamaha Cup Race."

Manager Motorsport PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Wahyu Rusmayadi (kiri) dan Assistant General Manager CS Division PT. Yamaha Indonesia Manufacturing (YIMM), Johannes BMS (kanan) berpose seusai memberikan keterangan kepada media soal Yamaha Cup Race 2024 di Sirkuit Pancasila Karaeng Mallombassang, Pangkep, Sulsel, Sabtu (21/9/2024).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Manager Motorsport PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Wahyu Rusmayadi (kiri) dan Assistant General Manager CS Division PT. Yamaha Indonesia Manufacturing (YIMM), Johannes BMS (kanan) berpose seusai memberikan keterangan kepada media soal Yamaha Cup Race 2024 di Sirkuit Pancasila Karaeng Mallombassang, Pangkep, Sulsel, Sabtu (21/9/2024).

"Ternyata animonya sangat luar biasa sekali dan kami yakin dengan seri pertamanya di Pangkep bisa memberikan dampak positif untuk brand dan community yang ada di Yamaha Cup Race ini."

Menurut Wahyu, dengan jumlah kelas yang dipertandingkan, Yamaha Cup Race menjadi ajang yang ditunggu-tunggu pecinta balap Tanah Air, khususnya di Sulawesi.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X