Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dipindah ke Rumah Sakit Lain, Cederanya Yance Sayuri Bikin Konsentrasi Malut United Buyar

By BolaSport - Sabtu, 21 September 2024 | 23:45 WIB
Yance Sayuri merayakan gol yang dicetaknya sebelum mengalami cedera dalam laga Liga 1 antara Malut United melawan Bali United, Sabtu (21/9/2024) di Stadion Sultan Agung, Bantul.
MALUT UNITED FC
Yance Sayuri merayakan gol yang dicetaknya sebelum mengalami cedera dalam laga Liga 1 antara Malut United melawan Bali United, Sabtu (21/9/2024) di Stadion Sultan Agung, Bantul.

Wbeymar Angulo bahkan tertangkap kamera sampai menangis.

Tak lama setelah Yance Sayuri dilarikan ke rumah sakit, gawang Malut United dijebol oleh Made Tito di menit ke-67.

Permainan tim tuan rumah makin berantakan dan akhirnya kebobolan lagi lewat M. Rahmat (83') dan Irfan Jaya (90+9').

Di menit terakhir waktu normal, Malut United harus bermain dengan 10 orang setelah Tatsuro Nagamatsu mendapatkan kartu merah karena review VAR memvonisnya melakukan pelanggaran berbahaya.

Pelatih Malut United, Imran Nahumarury, mengakui konsentrasi timnya buyar setelah Yance mengalami cedera.

"Ya, harus kami akui bahwa salah satu faktor penyebab kekalahan adalah akibat para pemain kehilangan konsentrasi sejak Yance cedera," kata Imran dalam jumpa pers usai pertandingan.

"Mereka sangat mengkhawatirkan kondisi Yance yang mengalami masalah dengan saluran pernapasan."

"Sejak awal, saya sudah mengatakan laga melawan Bali United tidak akan mudah kalau merujuk hasil pertandingan mereka sebelumnya," tambah Imran.

"Pemain kami kehilangan konsentrasi akibat pertandingan yang terhenti lama."

"Selamat untuk Bali United. Kami punya banyak pekerjaan rumah untuk memperbaiki tim."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Malut United FC
REKOMENDASI HARI INI

Dipindah ke Rumah Sakit Lain, Cederanya Yance Sayuri Bikin Konsentrasi Malut United Buyar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Celta Vigo
5
9
8
Real Betis
5
8
9
Mallorca
6
8
10
Osasuna
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X