Tidak hanya kategori yang selama ini dilombakan di Kejurnas seperti YCR1-150 cc Tune up Mix Expert, YCR2-150 cc Tune up Mix Novice dan YCR3-150 cc Tune up Mix Rookie.
Selain itu juga terdapat kelas-kelas pendukung lainnya seperti YCR4-Bebek 130 cc 4 Tak Tune up Open (Ex MP2), YCR5-Bebek 2 Tak Underbone 130 cc Open, YCR6-Bebek 2 Tak 125 cc Std Open, YCR-7-Bebek 2 Tak 116 cc Standar Open.
Ada pula YCR8-Bebek 4 Tak 130 cc Tune up Novice (Ex MP4), YCR9-Bebek 2 Tak 125 cc Standar Novice, YCR10-Bebek 2 Tak 116 cc Standar Novice, YCR11-Bebek 2 Tak 116 cc-125 cc Standar Lokal Sulawesi, YCR12-Bebek 2 Tak 116 cc-125 cc Standar Ex Rider dan YCR13-Matic 131 Open.
Harapan para pelaku balap bebek 2 tak, baik underbone ataupun yang standard terpenuhi. Di sini siap bertarung pacuan-pacuan seperti Yamaha 125Z ataupun Yamaha F1ZR.
Termasuk kelas Ex MP2 yang identik dengan Yamaha Jupiter Z dan Yamaha Jupiter Z1.
Berbagai aktifitas pendukung Yamaha Cup Race 2024 Pangkep Sulsel siap menyemarakkan suasana. Mulai Modification Contest, Sunmori, Entertainment, Exhibition Booth, YSRS Kids, SMA/SMK Competition, Senam Zumba dan Kuliner.
Baca Juga: Inovasi Baru dalam Yamaha Cup Race 2024, Balapan Bisa Disaksikan Lewat Live Streaming
HASIL LENGKAP YAMAHA CUP RACE 2024 SERI 1 DI SIRKUIT PANCASILA KARAENG MALLOMBASSANG, PANGKEP, SULSEL
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar