Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Trossard Kena Kartu Merah Kontroversial, Arsenal Gagal Menang atas Man City akibat Gol Menit Akhir

By Raka Kisdiyatma Galih - Senin, 23 September 2024 | 00:41 WIB
Leandro Trossard dapat kartu kuning kedua kontroversial, Arsenal gagal menang atas Man City karena gol menit akhir yang dicetak John Stones pada duel Liga Inggris di Etihad Stadium (22/9/2024).
PAUL ELLIS/AFP
Leandro Trossard dapat kartu kuning kedua kontroversial, Arsenal gagal menang atas Man City karena gol menit akhir yang dicetak John Stones pada duel Liga Inggris di Etihad Stadium (22/9/2024).

Terdapat momen di mana pemain Timnas Belgia itu membuang bola setelah melanggar Bernardo Silva sehingga dianggap pengadil lapangan sebagai tindakan menunda dimulainya pertandingan.

Skor 2-1 untuk keunggulan Arsenal bertahan hingga turun minum.

Selepas jeda, Arsenal kembali tampil lebih bertahan seperti di awal babak pertama.

Hal itu karena mereka kini bermain dengan 10 pemain.

Pada menit ke-56, Man City nyaris saja menyetarakan skor lewat tembakan yang dilancarkan Kyle Walker.

Namun, Raya masih sanggap mementahkan peluang tersebut.

Satu menit berselang, Raya kembali melakukan penyelamatan krusial.

Kali ini kiper Timnas Spanyol itu menepis sundulan Erling Haaland di depan mulut gawang.

Setelah itu, Arsenal nyaris tak diberi napas oleh Man City yang terus menebar ancaman ke pertahanan mereka.

Alhasil, gawang Arsenal jebol pada menit ke-90+8.


Editor : Beri Bagja
Sumber : ESPN, Premier League
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Trossard Kena Kartu Merah Kontroversial, Arsenal Gagal Menang atas Man City akibat Gol Menit Akhir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persita
6
10
6
Persib
5
9
7
Persija Jakarta
5
8
8
Persik
5
8
9
Dewa United
6
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Athletic Club
7
11
6
Celta Vigo
6
10
7
Alavés
6
10
8
Osasuna
6
10
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
5
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Fiorentina
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X