Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ernando Ari dan Arief Catur Telah Pulih, Kabar Baik Bagi Persebaya Jelang Lawan Dewa United

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 24 September 2024 | 23:07 WIB
Kiper Persebaya Surabaya Ernando Ari saat berlaga di Liga 1 2024-2025 di stadion Madya, Jumat (16/8/2024) sore WIB.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Kiper Persebaya Surabaya Ernando Ari saat berlaga di Liga 1 2024-2025 di stadion Madya, Jumat (16/8/2024) sore WIB.

Kabar tersebut dikonfirmasi oleh Paul Munster selaku Pelatih Persebaya Surabaya.

"Ya, mereka (Ernando Ari dan Arief Catur) sudah kembali sekarang," ujar Paul Munster pada Selasa (24/9/2024).

Namun, Paul Munster tetap memeriksa ketat kondisi fisik pemain sampai saat ini.

Hal ini dikarenakan jadwal bertanding Persebaya yang sangat padat sampai akhir bulan September 2024.

"Seperti yang anda tahu jadwal kami sangat padat," ujar Munster.

"Jadi, sekarang (kami) tengah memeriksa kondisi fisik dan mental pemain," pungkasnya.

Kehadiran dua nama tersebut jelas jadi modal positif bagi Persebaya.

Pasalnya, keduanya sempat jadi starter saat kondisinya fit 100 persen.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ernando Ari dan Arief Catur Telah Pulih, Kabar Baik Bagi Persebaya Jelang Lawan Dewa United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
6
14
3
Persib
6
12
4
Bali United
6
11
5
PSM
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Persija Jakarta
6
8
9
Barito Putera
6
8
10
Dewa United
6
7
Klub
D
P
1
Barcelona
6
18
2
Real Madrid
6
14
3
Athletic Club
7
13
4
Atlético Madrid
6
12
5
Mallorca
7
11
6
Villarreal
6
11
7
Alavés
6
10
8
Osasuna
6
10
9
Celta Vigo
6
9
10
Rayo Vallecano
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Atalanta
4
6
10
Roma
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X