Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil FP1 MotoGP Indonesia 2024 - Murid Rossi Tercepat, Bagnaia-Marquez Kompak Dikangkangi Pembalap Honda

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 27 September 2024 | 10:37 WIB
Pembalap Prima Pramac Jorge Martin memimpin balapan di depan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Franco Morbidelli (Prima Pramac) dalam sprint MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Rimini, Italia, 7 September 2024.
GABRIEL BOUYS/AFP
Pembalap Prima Pramac Jorge Martin memimpin balapan di depan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Franco Morbidelli (Prima Pramac) dalam sprint MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Rimini, Italia, 7 September 2024.

Pembalap Honda, Takaaki Nakagami empat menorehkan waktu tercepat dengan 1 menit 31,767 detik.

Martin kembali mendapatkan waktu tercepat untuk mengambil alih posisi pertama dengan menorehkan 1 menit 31,725 detik.

Namun, nasib sial harus dialami pemenang MotoGP Indonesia 2022 yakni Miguel Oliviera usai terpelanting di Tikungan 4.

Oliveira tampak kesulitan untuk berdiri hingga harus ditandu untuk keluar dari lintasan.

Pembalap Honda kembali menjadi yang tercepat, kali ini Johann Zarco mengamankan posisi pertama sementara hingga run kedua berakhir dengan torehan 1 menit 31,456 detik.

Pada run ketiga dengan tujuh menit terakhir, Morbidelli mulai mendekati torehan waktu tercepat balapan musim lalu di angka 1 menit 30 detik.

Morbidelli mencatatkan 1 menit 31,221 detik untuk menjadi yang tercepat sementara.

Murid tertua Valentino Rossi itu akhinya menjadi pembalap pertama yang menyentuh angka 1 menit 30 detik, tepatnya 1 menit 30,902 detik atau sudah melewati best race balapan tahun lalu.

Baca Juga: Marc Marquez Dipuji Bawa Ducati Sampai Batasnya, tapi Jangan Bilang si Alien Lebih Baik dari Francesco Bagnaia dkk

Pada last flying lap terakhir, Morbidelli kembali mempertajam catatan waktunya menjadi 1 menit 30,869 detik untuk menegaskan dominasinya pada sesi pertama hari Jumat.

Jorge Martin menempel di peringkat ketiga.

Sementara Bagnaia dan Marquez belum berhasil unjuk kecepatan pada sesi FP1 setelah kompak berada di luar lima besar.

Mereka harus rela berada di belakang pembalap Honda, Johann Zarco, yang menempati posisi kelima di FP1 MotoGP Indonesia.

Hasil selengkapnya menyusul...

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dilabeli Kelas Dunia, Lamine Yamal Dituntut Kuat dan Tetap Membumi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X