Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Vs Tottenham - Ten Hag Kerap Flexing 2 Trofi saat Isu Pemecatan Merebak, Postecoglou Anggap Wajar

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 28 September 2024 | 12:15 WIB
Ange Postecoglou berbicara soal sikap Erik ten Hag yang kerap mengungkit keberhasilannya meraih dua gelar di Man United saat isu pemecatannya merebak.
BEN STANSALL/AFP
Ange Postecoglou berbicara soal sikap Erik ten Hag yang kerap mengungkit keberhasilannya meraih dua gelar di Man United saat isu pemecatannya merebak.

Namun, Ange Postecoglu justru melihatnya sebagai hal yang wajar.

Postecoglou merasa tak aneh jika ketika Ten Hag memamerkan keberhasilannya mengingat tekanan luar biasa yang dia dapat sebagai pelatih Man United.

"Saya pikir Erik sedang menjalani pekerjaan yang sangat sulit tetapi dia melakukannya dengan sangat baik," Postecoglou seperti dikutip BolaSport.com dari Metro.

"Dia terus mengatakan bahwa dia telah memenangkan dua trofi dan itu bukan hal yang remeh."

"Semua orang terus mengatakan kepada saya bahwa hanya itu yang harus saya lakukan, tetapi bukan itu saja karena ketika Anda melakukannya, selalu ada lebih banyak lagi."

"Dia telah melakukan pekerjaan dengan baik, pekerjaan yang sulit."

"Saya tidak tahu siapa yang menciptakan ungkapan 'pekerjaan yang mustahil' tetapi menurut saya hal itu menjadi semakin mustahil sekarang."

"Sepertinya tidak ada seorang pun yang melakukan pekerjaannya dengan baik kecuali Anda memenangkan kompetisi di akhir tahun."

Baca Juga: AS Roma Vs Venezia - Misi Sulit Jay Idzes Bawa I Lagunari Raih Kemenangan Kedua Beruntun

"Sepertinya tidak ada pemahaman apa pun tentang kemajuan atau keadaan yang harus dihadapi orang-orang saat ini."


Editor : Beri Bagja
Sumber : Metro.co.uk

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X